Porsche Design P 9981 from BlackBerry - Menyetel panggil cepat untuk sebuah kontak

background image

Menyetel panggil cepat untuk sebuah kontak

1.

Dari layar awal, tekan tombol

.

2.

Tekan tombol

> Lihat > Daftar Panggil Cepat.

3.

Dalam daftar Nomor Panggil Cepat, klik tombol panggil cepat yang belum ditentukan.

4.

Klik sebuah kontak.

5.

Jika perlu, klik nomor telepon untuk kontak.

Untuk melakukan panggilan dengan menggunakan panggil cepat, dari aplikasi Telepon, layar awal, pesan, atau kotak
masuk pesan, tekan dan tahan tombol yang telah Anda tentukan ke kontak tersebut.